Jumat, 23 November 2012

Becak


Becak
Alat transportasi berjenis sepeda dan tempat duduk penumpang di depan ya di sebut becak, Becak dengan pengemudi di belakang, Jenis ini biasanya ada di Jawa.

Becak mempunyai 3 roda , 2 roda dibagian depan dan 1 roda dibagian belakang. Dua roda dibagian depan dihubungkan dengan sebuah poros tetap dan kedua roda depan ini bisa digerakan secara bersama sama dengan porosnya untuk membelokan becak. Pengemudi becak duduk hampir diatas roda yang dibelakang menggenjot pedal dan rantai yang memutar roda belakang. Penumpang duduk dikursi yang berada diatas 2 roda depan.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar